Jakarta – Desa Merdeka : Meski Pemerintah hingga kini belum bisa memutuskan besaran persentase dana transfer daerah yang bakal dialokasikan ke desa, beberapa anggota DPR RI memastikan akan ada pengesahan RUU Desa pada Paripurna 18 desember mendatang..

Menteri Dalam Negeri Gamawan Fauzi mengungkapkan, dirinya belum punya kesempatan menginformasikan hasil kesepakatan RUU Desa ke Presiden SBY. “Saya sedang di Samarinda. Belum sempat lapor ke Presiden,” katanya ketika dihubungi wartawan, Senin (16/12).

Berikut adalah draff final yang berhasil didapatkan desamerdeka dan naskah ini tinggal menunggu pengesahan pada paripurna rabu besuk.  Untuk mengetahui naskah yang akan disahkan, silahkan undah  berkas dibawah ini

Draf RUU Desa
Draf Penjelasan RUU Desa